Seperti kita tau perdagangan dalam skalanya dibagi menjadi 2 yakni perdagangan nasional dan internasional. Saat ini saya akan memberikan penjelasan tentang apa itu perdagangan Internasional dan apa saja manfaatnya, secara detail dan jelas serta mudah kalian pahami.
Dilansir dari Wikipedia.org perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan oleh penduduk suatu negara dengan penduduk dari negara lain atas kesepakatan bersama. Jadi perdagangan internasional itu bukan hanya dilakukan oleh perusahaan besar saja, perdagangan skala kecil namun dengan negara lain sudah bisa dibilang perdagangan internasional. Seperti sekarang ini sudah banyak toko online yang menyediakan barang berasal dari luar negeri. Contohnya kalian membeli barang dari toko online, dan barang itu dikirim dari luar negeri. Kalian inni sudah bisa disebut perdagangan luar negeri.
Manfaat Perdagangan internasional
Setelah kalian mengetahui secara singkat tentang apa itu pengertian perdagangan internasional, selanjutnya kita membahas tentang manfaat perdagangan internasional.
- Pilihan Barang Menjadi Banyak
- Membuat Hubungan Baik Antar Negara
- Peluang Kerja Meningkat
Itulah 3 manfaat umum apabila terjadi perdagangan internasional. Namun untuk melakukan perdagangan internasional dibutuhkan ijin khusus apabila kalian ingin melakukannya secara langsung, namun jika tidak ingin ribet kalian bisa menggunakan toko online sebagai perantaranya.
Contoh Perdagangan Internasional
Berikut ini contoh perdagangan internasional;
1. Bahan-bahan pembuatan mobil dari Jepang, bahan-bahan yang diambil dari Jepang inilah salah satu contoh perdagangan internasional yang dilakukan negara kita.
2. Amunisi Senjata dari Jerman, kegiatan impor militer juga merupakan contoh perdaganan internasional.
3. Investasi dari China dan Arab Saudi, investasi juga termasuk contoh perdagangan internasional, karena nantinya kita akan saling berbagi hasil keuntungan dengan negara investor tersebut.
No comments:
Post a Comment
Notes :
- Apabila ada produk atau hal lain yang ingin admin bahas tulis saja dikolom komentar
- Harap Berkomentar Sesuai Dengan Judul Bacaan
- Tidak Diperbolehkan Mempromosikan Barang Atau Berjualan